Pages

Saturday, April 20, 2013

Cara Membuat Filter/Penyaring E-Mail untuk Yahoo! Mail

Langsung aja yaaa:

1. Login Yahoo! Mailmu, lalu masuk kedalam Yahoo! Mail
2. Bikin folder baru di emailmu. lalu di bagian pojok atas kiri, ada tombol options, klik, lalu pilih "Mail Options", tampilannya seperti dibawah ini:


3. Pilih "Filters", tambahkan filternya. Masukkan nama filternya, lalu pada bagian senders/pengirimnya diisi alamat emailnya. misalnya aja Facebook, tulis aja "Facebook", tanpa tanda kutip. lalu pilih dimana kamu mau menaruh email yang masuk dari Facebook, misalnya dipindah ke folder facebook. kalo udah, pilih save.
Contohnya seperti dibawah ini nihh..






Ini sangat bermanfaat banget untuk memisahkan email yang masuk ketempatmu, contohnya ya diatas tadi, email dari Facebook bisa kamu pisah. jadi kalo ada email penting yang masuk ketempatmu, kamu gak kebingungan nyari

Okay, goodluck buat yang mau mencoba! :D

2 comments: